Weda — Pengurus Majelis Pembimbing Cabang (Mabicab) Gerakan Pramuka Kabupaten Halmahera Tengah masa bakti 2025–2030 resmi dilantik dalam sebuah upacara yang berlangsung khidmat di Aula Hi. Salahuddin, Kantor Bupati Halmahera Tengah, Senin (22/12/2025). Pelantikan tersebut dipimpin oleh Ketua Kwartir
Category: Haltengkab
BUPATI DAN WAKIL BUPATI HALMAHERA TENGAH HADIRI ROADSHOW NATAL DI DESA LELILEF
Bupati Halmahera Tengah, Ikram Malan Sangadji, bersama Wakil Bupati Ahlan Djumadil melaksanakan Roadshow Natal bertempat di Gereja GPdI Ekklesia, Desa Lelilef, Minggu 21 Desember 2025. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka mempererat silaturahmi dengan masyarakat Nasrani yang merayakan Hari Raya Natal,
ROADSHOW NATAL BERLANJUT, BUPATI DAN WAKIL BUPATI HALTENG KUNJUNGI DESA YEKE
Roadshow Natal Bupati Halmahera Tengah, Ikram Malan Sangadji, bersama Wakil Bupati Ahlan Djumadil berlanjut dengan kunjungan ke Desa Yeke, Minggu (21/12/2025). Dalam kunjungan tersebut, Bupati dan Wakil Bupati bertatap muka langsung dengan masyarakat sekaligus menyerahkan bantuan sembako gratis untuk kebutuhan
BUPATI HALMAHERA TENGAH SERAHKAN BANTUAN SARANA DAN PRASARANA PERIKANAN
Bupati Halmahera Tengah, Ikram Malan Sangadji, secara resmi menyerahkan bantuan Sarana dan Prasarana (Sapras) Perikanan Tangkap, Budidaya, serta Pengolahan dan Pemasaran Hasil Perikanan, yang dilaksanakan di Pelataran Kantor Dinas Perikanan Kabupaten Halmahera Tengah, Jumat (19/12/2025). Penyerahan bantuan tersebut didampingi
20 TAHUN MENANTI, KINI IMS ADIL HADIR DI DUSUN KULOJAYA
Setelah menanti selama 20 tahun, masyarakat Dusun Kulojaya akhirnya merasakan langsung kehadiran Pemerintah Kabupaten Halmahera Tengah. Melalui kegiatan roadshow, Bupati Halmahera Tengah Ikram Malan Sangadji bersama Wakil Bupati Ahlan Djumadil dan Sekretaris Daerah Halmahera Tengah Bahri Sudirman mengunjungi Dusun Kulojaya
PEMDA HALMAHERA TENGAH DORONG PENINGKATAN SDM ASN MELALUI BEASISWA DAN PENELITIAN BERBASIS PROGRAM DAERAH
Pemerintah Daerah Kabupaten Halmahera Tengah (Halteng) mengambil kebijakan strategis dalam peningkatan sumber daya manusia (SDM), khususnya bagi Aparatur Sipil Negara (ASN), melalui pemberian beasiswa pendidikan jenjang Strata Satu (S1), Strata Dua (S2), hingga Strata Tiga (S3). Kebijakan tersebut disampaikan langsung
EDUKASI SAMPAH SEJAK DINI, NY. RALLIA ASYARI BEDAH BUKU LINGKUNGAN
Istri Bupati Kabupaten Halmahera Tengah, Ny. Rallia Asyari Ikram, yang juga menjabat sebagai Ketua TP-PKK sekaligus Bunda PAUD Kabupaten Halmahera Tengah, menghadiri sekaligus membuka kegiatan Bedah Buku dan Peluncuran Buku Seri “Indonesia Bersih, Indonesia Sehat”, Kamis (18/12/2025). Kegiatan yang
PEMKAB HALMAHERA TENGAH GELAR GEBYAR SADAR PAJAK DAN LAUNCHING APLIKASI SADAR PAJAK
Pemerintah Kabupaten Halmahera Tengah menggelar Gebyar Sadar Pajak sekaligus Launching Aplikasi Sadar Pajak yang berlangsung di Pendopo Falcilino, Weda, Kamis (18/12/2025). Kegiatan ini diselenggarakan oleh Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Halmahera Tengah dan dirangkaikan dengan Bapenda Fun Run serta Pemda Halteng
PEMDA HALMAHERA TENGAH GELAR RAKOR LINTAS SEKTORAL PERSIAPAN APEL SIAGA NATAL 2025 DAN TAHUN BARU 2026
Pemerintah Daerah Kabupaten Halmahera Tengah menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) Lintas Sektoral dalam rangka memantapkan persiapan Apel Gabungan Siaga Natal 2025 dan Tahun Baru 2026. Kegiatan tersebut berlangsung di Ruang Rapat Bupati Halmahera Tengah, Rabu (17/12/2025). Rakor dibuka secara resmi
WAKIL BUPATI AHLAN DJUMADI HADIRI SOSIALISASI DAN EDUKASI PENGANEKARAGAMAN KONSUMSI PANGAN DI SMP NEGERI 1 HALTENG
Wakil Bupati Halmahera Tengah, Ahlan Djumadi, menghadiri kegiatan Sosialisasi dan Edukasi Penganekaragaman Konsumsi Pangan dengan tema “Promosi Penganekaragaman Konsumsi Pangan Nasional Berbasis Sumber Daya Lokal”. Kegiatan tersebut berlangsung di SMP Negeri 1 Halmahera Tengah.”Rabu 17 Desember 2025 Dalam sambutannya,
